Rabu, 01 Maret 2017

Rubah Penampilan Satria F150 Velg 17

Hallo ! Selamat Datang yuk kita ganti Velg satria
jadi jari-jari agar terlihat lebih naik level kece nya

Kali ini izinkan saya berbagi cerita tentang pengalaman saya dalam Rubah Penampilan Satria F150 velg 17, jadi kali ini saya sekedar memberi kan keyakinan untuk melakukan rubahan velg satria f150 motor kesayangan agan pemirsa .
yang kita ketahui bersama bahwa sanya bagi sebagaian kalangan anak motor alias pecinta modifikasi
biasa sangat terdorong untuk melakukan modifikasi motor agar mengesankan terlihat naik level supaya naik kelevel paling atas ,
dalam memodifikasi sepeda motor tentu nya kita ketahui bersama itu berkaitan erat dengan penampilan motor agar mampu menggairahkan sipemiliknya  , nah untuk kali ini saya akan mengajarkan gimana langkah niat kita untuk mengubar velg satria f menjadi velg 17 jari jari.


untuk sang modifikator satria f dengan ukuranBan depan : 80/80 – 17  Ban belakang : 90/80 – 17


 dirasanya kurang memuaskan karena terlebih sudah banyak satria f yang keren diluar sana banyak mengadopsi velg jari-jari ....
jadi saya akhirnya memutuskan untuk merubah nya menjadi velg jari jari

 

 para modifikator juga harus tau loh bahwa harga dari mulai barang2 seperti tromol dan velg nya juga kita bisa dapatkan dengan murah loh di bengkel variasi yg menyediakan velg , lalu ongkos stel velg nya juga dihitung yaa ...

pertama agan harus merogoh kocek sekitar 200rb sampai 300ribuan untuk membeli velg tsb .
kali ini saya membeli velg " Rossi Rims " berwarna hitam , kira-kira kayak gini penampakannya :

 velg tersedia dalam berbagai macam ukuran jadi terserah agan .
Rp.300.000,-

 lalu yang nomer 2 nya adalah tromol depan belakang satria crome , dan satu lagi bahwa ukuran/macam/bentuk sesuai selera agan karena tersedia dalam berbagai model dibengkel variasi
dengan kisaran harga sekitar 350ribuan biasanya juga ada yang menjual dan membeli dengan menggunakan tromol pabrikan orisinil /imitesong alias imitasi . itu wajib anda perhitungkan sebagai daftar biaya memodifikasi velg agan . seperti ini penampakannya :



Tersedia dengan bermacam variasi type dan warna gan , saya beli yang 
chrome karna menurut saya lebih kece saja ,dengan harga :
Rp.350.000,- 

Lalu tahanpan berikutnya agan memerlukan jari-jari , Waspada !!! pilihlah jari jari dengan yang lebih kuat dan kokoh , harga sedikit diatas yang murahan , tetapi faktor ke amanan tetap di perhatikan ,
dengan berbagai macam merk dan warna bengkel yang menyediakan jari -jari yang harga termurah sampai kualitas mek-merk ternama .dan gadjet sekitar 100-150ribuan , seperti ini penampakannya
 

 saya memilih tdr karena kualitasnya sangat baik hanya ada warna 
chrome , beda merk beda warna , harga :
Rp.150.000.-

lalu berikutknya cakram , karena cakram untuk satria f dengan velg jari jari itu khusus beda dengan dudukan tromol untuk baut cakram itu beda lubangnya gan .makanya ini hal yang biasanya para modifikator lupakan bahwa sebenarnya cakram juga harus diganti .


lihat cakramnya saja ya gan , abaikan tromolnya .
harga : Rp.150.000,- ( sepasang )


berikut untuk ban luar depan belakang itu kisaran 350 ribu sudah termasuk ban dalam khusus agar cocok dengan selera agan , berikut gambarnya :

 lengkap dengan ban dalam nya ya gan !
Rp.350.000,-
dan berikutnya finishing gan yaitu bawa ketukang bengkel stel velg terdekat yang terpercaya disana lah nantinya motor agan dicopot ban nya lalu dirakitlah velg serta barang-barang yang tadi sudah dibeli.
 biaya ongkos stelvelg sekitar 30-50 ribu tergantung bengkel
 karena setiap bengkel berbeda-beda
 Rp.40.000.-
 (depan belakang)
sebagai contoh berikut hasil velg yang sudah selesai disetel lalu dirakit bannya :





berikut artikel yang saya bawakan semoga menjadi inspirasi positif untuk agan pemilik SatriaF150
saya ilyas alfarisy alamat e-mail saya ( rahasia.sehat123@gmail.com)
dan saya pun juga punya chanel diyoutube jadi anda bisa melanjutkannya dengan melihat video-video motovlog saya.

 











SEMOGA BERMANFAAT
 









1 komentar:

  1. ente velg ukuran berapa sama ban depan belakang ukuran berapa gan?

    BalasHapus